Bolehkah Aqiqah Digabung dengan Khitanan? – Aqiqah merupakan ibadah yang di sunnahkan di laksanakan pada hari ke-7 atau bisa juga pada hari ke-14 atau ke-21 setelah kelahiran anak. Ibadah ini di maksudkan untuk menunjukkan rasa syukur atas lahirnya seorang anak.
Baca Juga: Bolehkan Ibu Menyusui Makan Daging Kambing?
Khitan
Khitan termasuk fitrah yang di sebutkan dalam hadits shahih. Dari Abu Hurairah Radhiyallahu ‘anhu, ia berkata :
“Lima dari fitrah yaitu khitan, istihdad (mencukur bulu kemaluan), mencabut bulu ketiak, memotong kuku dan mencukur kumis.”
Hukum tentang sunat laki-laki adalah wajib. Menurut hampir semua ulama fiqih, sunat ini di lakukan sebelum laki-laki mencapai pubertas, dan bagi perempuan, itu adalah sunnah atau sekadar bentuk penghormatan.
Bolehkah Aqiqah Digabung dengan Khitanan?
Jawabannya boleh karena pelaksanaan khitan sendiri tidak terdapat waktu khusus, sedangkan aqiqah di anjurkan di laksanakan pada hari ke-7 setelah kelahiran atau hari ke-14 atau ke-21 sehingga apabila orang tua ingin menggabungkan aqiqah dan khitanan maka boleh saja. Namun, aqiqah dapat juga di lakukan sebelum atau sesudah khitan.
Menggabungkan kedua hal tersebut tentunya akan membuat para orang tua lebih menghemat waktu dan tenaga karena tidak perlu menyiapkan dua acara yang berbeda. Syariat-syariat Islam untuk aqiqah dan khitanan tetap harus di laksanakan sebagaimana mestinya. Jangan sampai karena dua hal tersebut di gabungkan membuat orang tua lupa akan syariat Islam masing-masing. Oleh karena itu, agar orang tua tidak perlu khawatir mengenai syariat Islam terutama untuk ibadah aqiqah dapat menggunakan layanan aqiqah yang sudah banyak tersedia.
Salamah Aqiqah
Salamah Aqiqah menjadi penyedia layanan aqiqah yang pemprosesan hewan aqiqahnya di lakukan oleh pekerja berpengalaman dengan mengedepankan nilai kebersihan, kepantasan, dan tentunya syar’i. Keuntungan pesan aqiqah di Salamah Aqiqah yaitu konsumen ikut berdonasi Al-Qur’an untuk tahfidz dari hasil penjualan kulit hewan aqiqah, layanan aqiqah di hari sunnah (hari ke-7), hewan aqiqah sesuai syariat (sehat, cukup umur, dan tidak cacat), serta hewan aqiqah dari kandang sendiri. Salamah Aqiqah sejak 2006 sudah melayani daerah Bogor dan berkembang menjadi se-JABODETABEK. Tentunya dengan menawarkan gratis ongkos kirim.
Konsumen dapat memilih hewan aqiqah sendiri dengan datang langsung ke kandang. Di kandang, konsumen akan di arahkan untuk melihat-lihat, memilih, dan menimbang bobot domba atau kambing yang di pilih. Hal ini bertujuan agar hewan yang di pilih sesuai syariat serta keinginan konsumen.
Salamah Aqiqah mengutamakan kualitas, sehingga paket yang di terima konsumen dapat memuaskan dan lebih melengkapi tasyakuran aqiqah. Walaupun begitu harga yang di tawarkan masih terbilang terjangkau karena mulai dari 2 juta konsumen dapat memesan paket aqiqah reguler yang di sajikan prasmanan.
Paket reguler ini terdiri dari 2 olahan, yaitu olahan daging dan olahan tulang yang di kemas dalam plastik besar. Paket ini cocok untuk konsumen yang ingin mengadakan tasyakuran aqiqah dalam bentuk prasmanan. Olahan daging berupa sate (sudah termasuk bumbu kacang), teriyaki, gulai, tongseng, kari, dan semur. Sedangkan olahan tulang berupa gulai, tongseng, kari, tengkleng, dan sop. Paket ini memiliki harga yang lebih terjangkau. Hal yang penting yaitu ibadah aqiqah tetap tertunaikan.
Konsumen yang beraqiqah di Salamah Aqiqah akan mendapatkan sertifikat aqiqah, buku risalah yang di tempeli stiker dengan foto bayi beserta doa, souvenir boneka, serta goodie bag. Salamah Aqiqah kerap kali mengadakan berbagai promo menarik, sehingga konsumen akan semakin di untungkan apabila menggunakan layanan ini.